Skip to main content
 
 
 
1
1

Nurul Fikri Learner Profile

SIT Nurul Fikri mengarahkan proses pendidikannya pada upaya perwujudan Imamul Muttaqin yang disebut dengan Nurul Fikri Learner Profile, dan lebih dikenal dengan sebutan SMART

Sholeh

Siswa memiliki ketaatan diri kepada Allah SWT yang ditunjukan dengan ketaatan beribadah,beraqidah ahlusunnah, dan berperilaku jujur.

Muslih

Siswa memiliki jiwa kepemimpinan, kepeloporan, kepedulian, dan kecintaan terhadap tanah air,serta memiliki kemampuan bekerjasama, berperilaku respek, ramah, dan bertanggung jawab.

cerdAs

Siswa memiliki rasa keingintahuan dan motivasi berprestasi yang tinggi;
serta memiliki kreativitas, keterbukaan terhadap gagasan, kemampuan berpikir ilmiah dan menyelesaikan masalah

mandiRi

Siswa mampu berperilaku independen,enterpreneur,bertindak proaktif, serta memiliki kebugaran.

Terampil

Siswa memiliki kemampuan berkomunikasi efektif dan cekatan.

Facilities
  • Learning Resource Center (Multimedia Lab, Science Lab, Library, Computer Lab)
  • Art Workshop
  • Mosque
  • Sports Facilities
  • Healthy Canteen
  • Student Health Unit (UKS)
  • Internet – WiFi for learning
  • Play Ground
  • Air-conditioned classrooms
IT Supporting System
  • Learning Management System (LMS)
  • Academic Information System (Simmsit)
Exstra Curricular
  • Alquran Club
  • Artificial Intelligence (AI) Club
  • Math Club
  • The Science Club
  • Little Doctor
  • NF Drawing Class
  • Karate
  • Tae Kwon Do
  • Futsal
  • Choir
  • Cooking Class
  • Badminton
  • English Class Club
  • Computer Animation
  • NF Coding Class
  • Paskibra
  • Brigade (Pramuka Reguler/Tim Inti Pramuka)

Program Unggulan Sekolah

Tahfidz & Tafhim Quran

Alquran memorization program. Students are expected to memorize Alquran and to make Alquran as a guidance for living in everyday life

Leadership Programs

The leadership programs that aim to prepare students to be leaders for themselves at school and in society. These programs are integrated in the intracurricular, extracurricular, and students' organizational activities

Bilingual

A program of instruction, designed for the students to learn selected subjects using English and variety of strategies, strengthen by English daily conversation

Research Culture

A culture that aims to improve students' ability to think logically, analytically, and critically about phenomena approach that inline with student development stages

REFRESH Attitude

REFRESH stands for Respect, Friendly, Responsible, and Honesty. REFRESH attitude is one SMART implementation programs on Salih and Muslih dimensions

Computational Learning

The learning program that aims to prepare students in information and communication technology, so they are ready for industry 4.0 era

Reading Culture

A culture that aims to increase students' interest to read books and shape their reading literacy, supported by system

Kurikulum

Selain berpedoman pada kurikulum Nasional, SIT Nurul Fikri mengembangkan kurikulum yang constructive based curriculum, Islamic value (SMART) based curriculum, learning experiences based curriculum, dan higher order thinking skills (HOTS) based curriculum. Serta diperkuat dengan kurikulum yang mencerminkan kekhasan Nurul Fikri seperti, Tahfidzul Quran, Bahasa Arab, Bina Pribadi Islami, dan Sejarah Keislaman.

Jika ilmu yang didapat merupakan bekal untuk beribadah, maka semakin banyak ilmu yang didapat akan semakin banyak ibadah yang dilakukan

NN

Pendidikan adalah benteng mu. Jika engkau menjaganya maka ia akan menjagamu. Jika engkau membiarkannya maka ia tak kan memedulikanmu

NN

Pendidikan mampu melahirkan orang-orang optimis. Karena sebutir optimisme lebh berharga daripada sekarung bakat terpendam

NN